MU unggul terlebih dahulu di menit ke-7 melalui gol Paul Scholes. Kemudian dibalas Norwich melalui sebuah gol di menit 84 oleh Graham Holt, namiun MU tak mau menyerah begitu saja, di menit injury time, Giggs menjebol gawang Norwich.
Hasil pertandingan Norwich vs MU berakhir dengan skor 1-2. MU pun tetap menempel Man City di puncak klasemen Liga Inggris. Perjuangan masih tersisa 12 pertandingan untuk mengetahui siapa yang akan meraih gelar juara musim ini.
Susunan pemain yang diturunkan.
Statistik pertandingan Norwich vs Manchester United.
Label: Hasil Pertandingan, Liga Inggris, Manchester United, Sepakbola
Responses
0 Respones to "Hasil Pertandingan (Skor) Norwich City vs Man Uinted 26/2/2012"
Posting Komentar