Hingga pekan ke-24, Chelsea masih tertahan di peringkat empat klasemen Liga Inggris musim ini, sementara Everton yang berselisih 13 poni dengan Chelsea berada di posisi sebelas klasemen sementara Liga Inggris.
Everton yang terkenal sebagai tim medioker di Liga Ingggris kadang menyulitkan tim-tim besar, namun kadang juga terlalu mudah untuk dikalahkan. Namun nampaknya pertandingan nanti malam akan berlangsung ketat. Hasil akhir pertandingan bisa saja imbang, melihat rekor pertemuan kedua tim.
Rekor pertemuan Everton vs Chelsea :
27 Okt 2011: Everton 1-2 Chelsea (PLCC)
15 Okt 2011: Chelsea 3-1 Everton (EPL)
22 Mei 2011: Everton 1-0 Chelsea (EPL)
19 Feb 2011; Chelsea 1-1 Everton (FA)
29 Jan 2011; Everton 1-1 Chelsea (FA)
Lima pertandingan terakhir Everton :
4 Feb 2012: Wigan 1-1 Everton (EPL)
31 Jan 2012: Everton 1-0 Manchester City (EPL)
27 Jan 2012: Everton 2-1 Fulham (Piala FA)
21 Jan 2012: Everton 1-1 Blackburn (EPL)
14 Jan 2012: Aston Villa 1-1 Everton (EPL)
Lima pertandingan terakhir Chelsea :
5 Feb 2012: Chelsea 3-3 Manchester United (EPL)
31 Jan 2012: Swansea 1-1 Chelsea (EPL)
28 Jan 2012: QPR 0-1 Chelsea (Piala FA)
21 Jan 2012: Norwich City 0-0 Chelsea (EPL)
14 Jan 2012: Chelsea 1-0 Sunderland (EPL)
Prediksi susunan pemain Everton vs Chelsea :
Howard, Baines, Hibbert, Heitinga, Distin, Fellaini, Gibson, Pienaar, Cahill, Donovan, Jelavic.
Prediksi susunan pemain Chelsea vs Everton :
Cech, Cole, Terry, Cahill, Bosingwa, Mata, Meireles, Essien, Malouda, Torres, Sturridge.
Perkiraan, ramalan dan prediksi pertandingan Everton vs Chelsea adalah 1-2 untuk kemenangan Chelsea. Keyakinan ini didasarkan pada sulitnya Everton mengalahkan Chelsea dan begitu tajamnya lini depan Chelsea pekan lalu saat menghadapi Manchester United.
Label: Chelsea, Prediksi, Sepakbola
Responses
0 Respones to "Prediksi Skor Everton vs Chelsea (BPL) 11 Februari 2012"
Posting Komentar