ISENG BLOGER

Prediksi Pertandingan Arema Indonesia vs Mitra Kukar 17 Mei 2012



Prediksi Skor Arema vs Mitra Kukar | Ramalan Skor Arema Indonesia vs Mitra Kukar | Bursa Taruhan Arema vs Mitra Kukar - Inilah preview pertandingan Liga Super Indonesia tangal 17/5/2012 antara Arema Indonesia vs Mitra Kukar FC yang akan digelar di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur.

Pada laga putaran pertama yang lalu kedua tim bermain imbang 2-2 di kandang Mitra Kukar. Sementara dilihat dari klasemen sementara ISL, tim tamu Mitra Kukar memiliki peringkat yang lebih baik yaitu di posisi ke sembilan. Sementara Arema Indonesia masih terpaku di papan bawah walaupun sudah bisa keluar dari zona degradasi.

Lima pertandingan terakhir Arema :
25/04/12 (ISL) Arema 2 - 1 Persib
28/04/12 (ISL) Arema 3 - 2 Pelita Jaya
02/05/12 (ISL) PSPS 1 - 0 Arema
06/05/12 (ISL) Persija 1 - 0 Arema
12/05/12 (ISL) Arema 1 - 0 Persisam Putra

Lima pertandingan terakhir Mitra Kukar :
17/04/12 (ISL) Mitra Kukar 2 - 1 Persiram Raja Ampat
22/04/12 (ISL) Mitra Kukar 0 - 1 Sriwijaya
29/04/12 (ISL) Mitra Kukar 0 - 1 Persisam
05/05/12 (ISL) Deltras 0 - 0 Mitra Kukar
11/05/12 (ISL) Persela 2 - 1 Mitra Kukar

Dan ini dia prediksi pertandingan Arema vs Mitra Kukar versi 1ndonezia :

AREMA INDONESIA 2 vs 1 MITRA KUKAR


Responses

0 Respones to "Prediksi Pertandingan Arema Indonesia vs Mitra Kukar 17 Mei 2012"

Posting Komentar

 

Categories

Recent Comments

Popular Posts

Return to top of page Copyright © 2012 | Iseng Bloger Converted into Blogger Template by Riyan Apri