Pada pertemuan pertama ISL musim ini di Stadion Kanjuruhan, Malang,tanggal 22 Januari 2012 yang lalu, Arema mampu mengalahkan PSMS dengan skor 2-1. Walaupun bermain di kandang, PSMS patut mewaspadai kebangkitan Arema di putara kedua. Arema sulit dikalahkan setelah memasuki putaran kedua, baik itu bermain di kandang maupun di luar kandang.
Lima pertandingan terakhir PSMS :
23/04/12 (ISL) PSMS 1 - 0 Persidafon
28/04/12 (ISL) Sriwijaya 2 - 0 PSMS
04/05/12 (ISL) Persiba Balikpapan 3 - 1 PSMS
08/05/12 (ISL) Gresik United 2 - 2 PSMS
20/05/12 (ISL) PSMS 4 - 3 Persela
Lima pertandingan terakhir Arema :
02/05/12 (ISL) PSPS 1 - 0 Arema
06/05/12 (ISL) Persija 1 - 0 Arema
12/05/12 (ISL) Arema 1 - 0 Persisam Putra
17/05/12 (ISL) Arema 5 - 3 Mitra Kukar
21/05/12 (ISL) PSAP Sigli 1 - 1 Arema
Dan ini dia prediksi pertandingan PSMS vs Arema versi 1ndonezia :
PSMS 2 vs 2 AREMA
Label:
ISL,
Prediksi,
Sepakbola
Responses
0 Respones to "Prediksi Skor Pertandingan PSMS vs Arema 26 Mei 2012 | ISL Preview"
Posting Komentar