Jadwal pengumuman hasil ujian SNMPTN 2012 sendiri direncanakan akan diumumkan pada tanggal 7 Juli 2012, berdasarkan informasi dari situs resmi SNMPTN 2012. Nantinya, hasil pengumuman SNMPTN dapat dicek melalui website resmi SNMPTN dan mulai dapat dilihat jam 19.00 wib.
Jadi bagi adik-adik yang tengah menunggu jadwal pengumuman hasil tes SNMPTN 2012, jangan khawatir, semua sudah dibuat lebih mudah oleh panitia pelaksana ujian SNMPTN tahun ini. Semuanya sudah dipermudah melalui fasilitas IT yang sudah digunakan panitia pusat SNMPTN.
Info pengumuman hasil SNMPTN 2012 nantinya akan tetap admin perbaharui untuk adik-adik calon maba. Silahkan berkomentar untuk berbagi informasi bersama teman-teman lainnya.

Responses
0 Respones to "Jadwal Pengumuman Hasil Ujian Tes SNMPTN 2012"
Posting Komentar