Pengumuman nama baru band Peterpan sendiri digelar pada hari Kamis, tanggal 2 Agustus 2012. Hari yang bersejarah bagi kelima awak band Noah : Ariel, Reza, Lucky, David dan Lukman dengan kemunculan mereka dengan nama band baru.
Launching nama band baru Ariel dkk ini dilakukan tepat sepuluh hari setelah salah satu personil mereka, Ariel bebas dari tahanan. Kantor Musica Studio di Jakarta menjadi tempat yang dipilih untuk mengumumkan nama baru Peterpan, Noah Band.
NOAH itu berarti 'Damai' dan 'Sang pembuat nyaman'. Setelah merilis nama baru, band Noah selanjutnya mereka akan merilis single pertama dari Noah Band berjudul 'Separuh Aku' di 200 radio seluruh Indonesia. Label: Musik, Peterpan
Responses
0 Respones to "Noah, Nama Baru Band Peterpan"
Posting Komentar