Ternyata favorit saya lolos, Fatin Sidqia Lubis, yang juga difavoritkan banyak orang ada dalam 12 peserta yang lolos X Factor Indonesia dan akan mulai konser pada tanggal 15 Februari 2013 malam di RCTI.
Dari 12 orang/grup yang lolos tersebut, terdiri dari cewek dan cowok serta grup. Mereka terbagi dalam empat kategori, berikut daftar nama peserta X-factor yang lolos ke 12 besar.
Kategori grup di bawah usia 25 tahun dengan mentor Ahmad Dhani :
- Dalagita
- Nu Dimention (Ryan Hartanto, Romy Syalasa, Joel Matulessy, dan Bagus Cahya Adi)
- Ilusia Girls (Anisa Bawaad, Lusi Hasiana, Iin Nur Indah, Amelia Ayu)
Kategori usia di atas 25 tahun dengan mentor Bebi Romeo :
- Agus Hafiludin
- Novita
- Isa Raja
Kategori wanita di bawah 25 tahun dengan mentor Rossa :
- Yohanna
- Shena Melsiana
- Fatin Shidqia Lubis
Kategori pria di bawah 24 tahun dengan mentor Anggun Cipta Sasmi :
- Mikha Angelo
- Dicky Adam
- Gede Bagus. Label: Musik, RCTI
Responses
0 Respones to "Peserta X Factor Indonesia yang Lolos ke-12 Besar"
Posting Komentar