Dominasi Jerman di Liga Champions musim ini begitu terasa, terbukti kedua finalis baik Borussia Dortmund maupun Bayern München sangat mendominasi lawan-lawan mereka dengan permainan sepakbola yang atraktif serta menghibur.
Seperti yang kita tahu, Bayern München mengalahkan rival abadi mereka pada lanjutan Final Liga Champions di Stadion Wembley dengan skor tipis 2-1 melalui gol Mario Mandzukic Label: Bayern München, Borussia Dortmund, UEFA Champions League
Responses
0 Respones to "Galeri Foto Kemenangan Bayern München di Liga Champions 2012/13"
Posting Komentar