Dengan lolosnya duo Jerman ke final maka kini Bundesliga layak disejajarkan dengan liga top lainnya di Eropa seperti La Liga dan EPL. Tapi yang paling mencolok dari hasil laga kedua tim adalah gaya permainan tim Bundesliga yang juga punya ciri khas dan mampu mengalahkan gaya main tim Liga Spanyol.
Jadi jangan lupa menyaksikan serunya pertandingan final Liga Champions musim ini di Wembley Stadium (Inggris) pada tanggal 25 Mei 2013 waktu Eropa atau pada tanggal 26/5/2013 waktu Indonesia (dinihari). Nantikan pula prediksi pertandingan final UCL 2013 Bayern Munchen vs Borussia Dortmund. Label: Jadwal, Liga Champions, Sepakbola
Responses
0 Respones to "Jadwal Pertandingan Final Liga Champions 2013 Bayern Munchen vs Borussia Dortmund"
Posting Komentar